Minggu, 18 April 2010
Pengertian
Sahabat itu ada di samping kita nggak cuma waktu kita seneng aja. Tapi..dia ada juga saat kita sedih.. Sebagai sahabat, kita harus saling pengertian satu sama lain. Tapi entah mengapa pengertian itu sulit ada.. kadang ada tapi mudah pudar oleh sifat yang egoisme. Pengertian..sesuatu yang sulit tumbuh dan dijaga dalam menjalin hubungan...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar